Film Drama "Hail, Caesar!" 2016 merupakan film yang berasal dari Amerika Serikat dengan Genre Comedy, Drama dan Thiller. Film ini disutradarai dan diproduseri oleh Ethan Coen bersama Joel Coen. Sejumlah artist top hollywood berperan difilm ini seperti Scarlett Johansonn, Clanning Tatum, dan Frances Mcdormand. Film ini akan dirilis perdana tahun depan tepatnya tanggal 5 Februari 2016. Film Hail Caesar mengisahkan tentang kehidupan seseorang yang bertugas mencegah skandal para bintang Hollywood agar tidak tersebar luas ke masyarakat.
Sinopsis Film Hail, Caesar! (2016)
Film drama Hollywood "Hail Caesar" bercerita tentang seorang penyidik yang bernama Eddie Mannix yang bekerja di sebuah studio Hollywood pada tahun 1950-an. Eddie disewa untuk bertugas di studio tersebut untuk menjaga dan melindungi para artist yang sedang syuting di lokasi tersebut. Dengan profesinya itu,
Eddie menjaga artist yang sedang diduga terlibat narkoba, perselingkuhan, ancaman, penganiayaan, dan tindak keras lainnya agar nama mereka tetap terjaga di Studio Hollywood tersebut. Sampai ketika, Eddie harus mencari seorang bintang yang tiba tiba hilang secara misteruis dari tempat syuting. (Lihat Trailer Disini)
Review Film Hail, Caesar! (2016)
Dikutip dari laman Imdb, film ini bercerita tentang Eddie Mannix, seorang produser film di Hollywood yang sedang menghadapi kesulitan dalam masa produksi. Namun karena film yang digarap sudah berjalan setengah jalan, maka ia melakukan segala cara agar karya visual ini tetap berjalan.
Film yang mereka garap, adalah film drama berlatar kisah zaman dahulu di masa kekaisaran Roma. Masalah mulai terajdi, saat pemeran utama yang menjadi tokoh Kaisar, diculik oleh sebuah kelompok misterius yang menamakan dirinya The Future.
Detail Cast and Crew Film Hail, Caesar! (2016)
Genre : Drama, Comedy, Thiller
Produser : Ethan Coen, Joel Coen, Eric Fellner, Tim Bevan
Sutradara : Ethan Coen, Joel Coen
Penulis : Ethan Coen, Joel Coen
Pemain Film :
Scarlett Johansonn
Clanning Tatum
Frances McDormand
Josh Brolin (Eddie Mannix)
George Clooney (Baird Whitlock)
Ralph Fiennes (Laurence Lorenz)
Jonah Hill
Dolph Lundgren
Tilda Swinton
David Krumholtz
Clancy Brown
Christopher Lambert (Hedda Hopper)
Fisher Stevens
Patrick Fischler (Benedit)
Robert Picardo
Tanggal Rilis : 5 Februari 2016
Rumah Produksi : Universal Pictures
MPAA : Remaja (R 13+)
Durasi : Menit
Negara : Amerika Serikat
0 comments:
Post a Comment